Demokrat Telah Daftarkan Caleg Secara Lengkap Sampai Tingkat DPR RI

Demokrat optimis bisa mencapai target 15 persen perolehan kursi di DPR RI dan kemenangan diseluruh dapil DPRD. Foto : Dok Partai Demokrat

CIREBON (CIREBON BRIBIN) - Partai Demokrat telah mendaftarkan calon legislatif (Caleg) secara lengkap di seluruh KPUD Kabupaten Kota, Provinsi hingga Caleg DPR RI di KPU RI.

Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono mendaftarkan Caleg DPRRI di KPU RI, pada tanggal 14 Mei 2023 jam 14.47 sesuai dengan nomor urut partai demokrat yaitu nomor 14.

Saat pendaftaran, Agus diterima Ketua dan Anggota KPU RI dan menyerahkan berkas pendaftaran caleg di 84 Dapil dan 580 Calon Anggota Legislatif DPRRI, didampingi pejabat teras Partai Demokrat dan ribuan kader yang mengantar sampai ke KPU RI.

"Optimis bisa mencapai target 15 persen perolehan kursi di DPR RI dan tentu kemenangan diseluruh dapil DPRD," kata Agus didampingi Kepala BPOKK DPP PD Herman Khaeron

Ia menjelaskan, tahapan pendafataran ini merupakan rangkaian dari kegiatan sebelumnya, yaitu penjaringan disemua tingkatan pencalegan, proses seleksi dan penempatan dapil, serta penyerahan berkas DCS (Daftar Calon Sementara) anggota legislatif di seluruh KPUD untuk caleg DPRD dan di KPU RI untuk caleg DPRRI.

"Sebelumnya secara serentak telah diserahkan juga oleh masing-masing tingkatan partai, baik ditingkat DPC PD kepada KPUD kabupaten/Kota maupun DPD Partai Demokrat kepada KPUD Provinsi," jelas Agus

Agus juga menyampaikan terkait dengan Pilpres bahwa Partai Demokrat konsisten bersama Koalisi Perubaham, Partai Demokrat-Partai Nasdem-dan PKS untuk mengusung Anies Baswedan sebagai Calon Presiden RI.

Dalam kesempatan yang sama, Herman Khaeron menambahkan, terkait calon wakil presiden, Ia berkeyakinan bahwa AHY memenuhi kreiteria dan pilihan yang tepat sebagai pendamping Anies Baswedan.

"Mohon do’a restu seluruh rakyat indonesia, kami Partai Demokrat akan melanjutkan kerja politik sebagai pejuang harapan dan aspirasi rakyat serta melakukan perubahan dan perbaikan bangsa kearah yang lebih baik," tambahnya. (CB-003)

Informasi lainnya :

Nama

advertorial,2,artis,5,belanja,49,biografi,1,bisnis,23,budaya,3,cantik,1,cirebon,9,dprd kota cirebon,15,ek,6,ekb,2,ekbis,1372,event,162,fashion,3,feature,1,Formulir,3,galeri,26,handphone,1,hi,1,Hiburan,245,hotel,40,indramayu,1,info kota,702,Internasional,2,kesehatan,27,komunitas,38,kuliner,66,kuningan,3,loker,19,loker bidan,1,loker perawat,2,Lowongan Kerja 2015,1,majalengka,2,mudik 2018,9,olah raga,5,olahraga,5,otomotif,17,pendidikan,154,Politik,373,promo,118,Ragam,93,RS Permata Cirebon,1,sosok,1,Sport,6,teknologi,21,tips,1,we,6,wew,3,wewara,5277,wisata,12,
ltr
item
Cirebon Bribin: Demokrat Telah Daftarkan Caleg Secara Lengkap Sampai Tingkat DPR RI
Demokrat Telah Daftarkan Caleg Secara Lengkap Sampai Tingkat DPR RI
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjpJ7Kan4rq0I5v_PPPRASzmpGYdrBJnFKM32iRbgOAnUGBMxx5lUEJT433Ijw74rslXOwuvyvkqjWxSW1k0G_u8bjt0uANzzzYmce5XTnQXBA4VUSJHypDmqTzQ53RRE8m_Z7G5VixnyY/s1600/IMG-20230514-WA0014.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjpJ7Kan4rq0I5v_PPPRASzmpGYdrBJnFKM32iRbgOAnUGBMxx5lUEJT433Ijw74rslXOwuvyvkqjWxSW1k0G_u8bjt0uANzzzYmce5XTnQXBA4VUSJHypDmqTzQ53RRE8m_Z7G5VixnyY/s72-c/IMG-20230514-WA0014.jpg
Cirebon Bribin
https://www.cirebonbribin.com/2023/05/demokrat-telah-daftarkan-caleg-secara.html
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/2023/05/demokrat-telah-daftarkan-caleg-secara.html
true
5751489680817262257
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU TOPIK ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content