Penting! Ini tips aman pakai QRIS untuk pengguna dan merchant dari Kepala BI Cirebon

Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Cirebon, Anton Pitono membagikan tips aman bertransaksi menggunakan QRIS, Minggu (18/8).

LEMAHWUNGKUK (CIREBON BRIBIN) - Dewasa ini masyarakat semakin akrab dengan sistem pembayaran non tunai (cashless). QRIS, metode pembayaran menggunakan QR code menjadi salah satunya.

QRIS yang menawarkan kemudahan dan kecepatan, menjadi cara bertransaksi non tunai yang menjadi favorit masyarakat.

Meski demikian, masyarakat juga perlu mewaspadai adanya pihak-pihak yang memanfaatkan kemudahan ini untuk mengambil keuntungan pribadi, biasanya dengan menukar barcode QRIS milik merchant.

Karena itu, Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Cirebon, Anton Pitono mengimbau kepada pengguna agar sebelum melakukan transaksi, pastikan rekening tujuan sama atau benar.

"Kalau mau mengscan QR, jangan langsung pilih OK. Setelah ketik angka atau nominal, cek lagi, rekening penerimanya sesuai gak. Setalah itu baru ketik Ok," katanya usai penutupan kegiatan Pekan QRIS Nasional dan Road to Festival Rupiah Berdaulat Indonesia di Grage City Mall, Minggu (18/8).

Ia menjelaskan, ini penting dilakukan agar uang dikirimkan kepada rekening penerima tujuan yang benar.

"Hal ini harus diperhatikan baik saat melakukan transaksi belanja maupun saat melakukan donasi di masjid atau kotak-kotak amal," jelasnya.

Sementara bagi merchant, Anton juga mengimbau agar rutin melakukan pengecekan.

Khususnya bagi lembaga-lembaga penerima donasi, agar memastikan barcode yang terpasang di box atau kotak amal.

"Harus rajin mengecek QR yang ditempelkan, biasanya itu yang rawan di tempel double," pungkasnya. (CB-003)

Informasi lainnya :

Nama

advertorial,2,artis,5,belanja,49,biografi,1,bisnis,23,budaya,3,cantik,1,cirebon,9,dprd kota cirebon,15,ek,6,ekb,2,ekbis,1324,event,162,fashion,3,feature,1,Formulir,3,galeri,26,handphone,1,hi,1,Hiburan,203,hotel,40,indramayu,1,info kota,702,Internasional,1,kesehatan,24,komunitas,36,kuliner,66,kuningan,3,loker,19,loker bidan,1,loker perawat,2,Lowongan Kerja 2015,1,majalengka,2,mudik 2018,9,olah raga,5,olahraga,4,otomotif,17,pendidikan,141,Politik,365,promo,118,Ragam,93,RS Permata Cirebon,1,sosok,1,Sport,6,teknologi,21,tips,1,we,6,wew,3,wewara,5148,wisata,12,
ltr
item
Cirebon Bribin: Penting! Ini tips aman pakai QRIS untuk pengguna dan merchant dari Kepala BI Cirebon
Penting! Ini tips aman pakai QRIS untuk pengguna dan merchant dari Kepala BI Cirebon
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjaXhsg14gsx0AzDUhh95AjGO2TF8ipTlTDTO5aZSYzfp91TNRGG42qyY42vrKCV08D0HyioFsdHchBp0plXArv2011z635MedJXiATJ2HUJfq_sj_x4misx7CTkzCjU7ABVwpOJOyy-vk/s1600/1000345650.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjaXhsg14gsx0AzDUhh95AjGO2TF8ipTlTDTO5aZSYzfp91TNRGG42qyY42vrKCV08D0HyioFsdHchBp0plXArv2011z635MedJXiATJ2HUJfq_sj_x4misx7CTkzCjU7ABVwpOJOyy-vk/s72-c/1000345650.jpg
Cirebon Bribin
https://www.cirebonbribin.com/2024/08/penting-ini-tips-aman-pakai-qris-untuk.html
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/
https://www.cirebonbribin.com/2024/08/penting-ini-tips-aman-pakai-qris-untuk.html
true
5751489680817262257
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU TOPIK ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content